Thursday, October 10, 2013

Masalah Sosial yang Ada Dalam Masyarakat 

Masyarakat Indonesia sangatlah beragam dan multikultural baik dalam
hal budaya maupun dalam sistem kepercayaan. Hal ini dibuktikan dengan
banyaknya keanekaragaman dalam kebudayaan, ras, suku bangsa, bahasa,
dan agama. Perbedaan-perbedaan yang ada dalam masyarakat di Indonesia,
tersebar di seluruh pulau yang dimiliki oleh Negara Republik Indonesia.
Masyarakat yang heterogen akan mengalami hal-hal yang berbeda-beda
dalam kehidupan sehari-hari, seperti, bertutur kata, cara berbusana, tata cara
peribadatan antar agama satu dengan agama yang lain.

Berbicara mengenai agama berarti berbicara tentang keyakinan
seseorang terhadap Sang Pencipta atau Tuhan. Sebuah keyakinan muncul
dari hati nurani dan setiap manusia mempunyai hati nurani serta setiap
orang bebas menyakini hal tersebut yang menurut mereka sesuai dengan hati
nurani. Agama dimunculkan bukan untuk membedakan-bedakan umat
manusia ke dalam kotak-kotak tertentu, tetapi dibentuk agar di antara para
penganut agama yang berbeda-beda tersebut mempunyai sikap toleransi.
Agama mendorong solidaritas sosial dengan mempersatukan orangorang
beriman ke dalam sebuah komunitas yang memiliki nilai dan
perpektif yang sama. Ajaran agama membantu manusia untuk
menyesuaikan diri dengan masalah dalam kehidupan sehari-hari.

beberapa permasalahan yang
dapat diidentifikasikan sebagai berikut yaitu :

a. Keberagaman yang ada di Indonesia dapat menimbulkan berbagai
macam persoalan seperti konflik apabila masyarakat tidak
mempunyai sikap saling toleransi antar umat beragama.

b. Kurangnya pemahaman masyarakat untuk saling menjaga perilaku
dan sikap saling menghargai antar penganut kepercayaan

c. Munculnya kerusuhan

1 comment:

  1. MEXICO HOTEL CASINO & RESORT - JTR Marriott Hotel
    MEXICO HOTEL CASINO & RESORT in Marrero, Mexico. Built 통영 출장샵 in 김제 출장안마 2000, this stylish resort is 5 star. 계룡 출장샵 The 구리 출장샵 5-star MEXICO HOTEL is a 10-minute walk 울산광역 출장안마 from the

    ReplyDelete